• Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kab. Tanjung Jabung Timur

Izin Beres, Usaha Sukses

Sosiaiisasi dan Workshop Implementasi SIPD-RI Perencanaan 2024

Rabu, 10 Mei 2023 | 13:27:33 WIB | Dibaca: 595 Kali



Dalam rangka optimalisasi implementasi dan peningkatan performa Sistem Informasi Pemerintahan Daerah (SIPD) berbasis microservices, Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Tanjung Jabung Timur ikut serta dalam Sosilaisai dan Workshop Implementasi SIPP-RI Perencanaan Tahun 2024 yang dihadiri oleh Pengampu Perncanaan pada Dinas  Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Tanjung Jabung Timur. Sosilaiisasi dan Workshop diselenggarakan oleh BAPPEDA Kabupaten Tanjung Jabung Timur pada hari Rabu, 10 Mei 2023 yang bertempat di Aula BAPPEDA Kabupaten Tanjung Jabung Timur.

Dalam sosialisasi tersebut diatas Bappeda Kabupaten Tanjung Jabung Timur menekankan perlunya pemahaman dan penyamaan persepsi terkait penyusunan dokumen perencanaan tahun 2024 dalam menggunakan rincian belanja pada Sistem Informasi Daerah Republik Indonesia (SIPD-RI).



Komentar Facebook




Layanan Perizinan

Online

Syarat

Perizinan Online

Peluang Investasi

Kab. Tanjabtim

Video Tutorial

Perizinan

Regulasi Perizinan

Kab. Tanjabtim

Indeks Kepuasan Masyarakat

Kab. Tanjabtim

LKPM

Kab. Tanjabtim

SIPADI

Marketplace Kab. Tanjabtim